Rumah Retret / Khalwat Tegaljaya

Jl. Kubu Gunung No. 888, Tegaljaya, Dalung, Kuta Utara Badung, Bali 80361 | Telp: (0361) 426545, 426376 | e-mail: rumtegal93@gmail.com

Sarana Penunjang

Sarana Penunjang

Tahbisan Romo Alexander Ignatius,CDD

Selamat atas di tahbisnya Romo Alexander Ignatius ,CDD

Selasa, 27 November 2007

PESERTA DIDIK

Misa kudus untuk peserta didik SD & SMP Tegaljaya di Kapel Rumah Retret Tegaljaya, merupakan kegiatan rutin bulanan. Untuk misa bulanan yang diadakan hari Sabtu, 28 Juli 2007, menjadi khusus karena sebagai misa awal tahun ajaran baru untuk tahun ajaran 2007/2008. Misa bulanan ini adalah salah satu bentuk pembinaan rohani peserta didik di SD dan SMP Tegaljaya.

Romo Willy Malim Batuah CDD dalam khotbahnya menekankan pada semangat, sesuai dengan motto Yayasan Kolese Santo Yusup yaitu TETAP BERSEMANGAT. Kita perlu memohon kepada Yesus Kristus untuk menurunkan Roh Kudus ke dalam diri kita agar semangat selalu hadir dalam diri kita semua. Semangat mempunyai arti positif, banyak kali kita kurang semangat seperti malas belajar, malas bangun pagi, malas sekolah dll. Dengan kehadiran Roh Kudus kita semua akan mendapat semangat baru, untuk melaksanakan tugas sehari-hari sebagai peserta didik. Semoga motto Yayasan Kolese Santo Yusup, TETAP BERSEMANGAT selalu hadir dalam diri kita dan kita wujudkan dalam tugas kita.

SD dan SMP Tegaljaya merupakan unit karya dari Yayasan Kolese Santo Yusup Cabang Denpasar. Yayasan Kolese Santo Yusup berpusat di Malang, yang berlokasi di Jl. Simpang Borobudur no. 1 Malang. Telepon (0341) 496914, Fax (0341) 491911

Tidak ada komentar: