Kopkar Kosayu adalah Koperasi Karyawan Kolese Santo Yusup Cabang Denpasar, yang anggotanya terdiri Karyawan dan Guru diunit-unit di Yayasan Kolese Santo Yusup Cabang Denpasar. Rapat Anggota Tahunan Koperasi Karyawan Kolese Santo Yusup Cabang Denpasar diadakan di Aula Besar Rumah Khalwat Tegaljaya pada hari Minggu, 17 Pebruari 2008. RAT XVII ini merupakan penyampain laporan pertanggungjawaban Pengurus, Laporan Pengawas tahun buku 2007 dan penyampaian pola kebijakan, rencana kerja Pengurus beserta rencana anggaran pendapatan dan belanja tahun buku 2008.
Kepengurusan dibawah pimpinan Bp Mt. Suhariyanta, A.Md masa bakti 2005 - 2007 telah berakhir untuk itu pada RAT XVII dilaksanakan pemilihan Kepengurusan masa bakti 2008 - 2010 adapun mandat yang di berikan oleh anggota untuk memimpin Kopkar Kosayu Denpasar adalah Bp. Kayitanus Mujiono
Acara Makan Siang
RAT Kopkar Kosayu
Rumah Retret / Khalwat Tegaljaya
Jl. Kubu Gunung No. 888, Tegaljaya, Dalung, Kuta Utara
Badung, Bali 80361 | Telp: (0361) 426545, 426376 | e-mail: rumtegal93@gmail.com
Sarana Penunjang
Tahbisan Romo Alexander Ignatius,CDD
Selamat atas di tahbisnya Romo Alexander Ignatius ,CDD
Minggu, 17 Februari 2008
RAT KOPKAR KOSAYU TAHUN BUKU 2007
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar